URL Redirection Demo Baru Di Blogger

Bismillahirohamnirrohim, selamat siang sahabat tugaselesai. Pernah mendengar tentunya tentang url redirection bukan. Kalau belum mengerti admin akan memberitahu sedikit tentang itu, yaitu diibaratkan kita menaruh sebuah link keluar di website kita yang bukan blog kita, nah biasanya dengan ini maka kita akan memberikan backlink ke pada website tersebut. Sesuai dengan judul website ini yaitu URL Redirection Demo Baru Di Blogger yang bisa menampilkan blog seseorang tampa harus member ke halaman baru atau lebih simplenya tanpa melewati blog kita. berikut artikelnya dan contohnya.
Pertama kita akan ambil contoh dahulu sebuah website yang admin juga buat untuk fokuskan memberi info seputar dunia komputer di blog ini, admin beri nama domain http://www.belajarcomputer.com jumlah postingan disini sekitar 5 buah postingan, silahkan klik demo untuk mengetahui fungsi fitur yang kita bahas kali ini pada tulisan di bawah ini.
URL Redirection Demo Baru Di Blogger

Nah diatas tadi admi rasa sahabat sudah pada tahu, apalagi sudah diberikan contohnya sekarang kita akan membuat URL Redirection Demo Baru Di Blogger ini, berikut tata caranya
1. Silahkan sahabat buat sebuah halaman di blog dengan nama Demo
2. Lalu ubah menjadi html mode
3. Setelah itu copy paste kode ini

<div height="100%" id="iframe-container" width="100%">
<style>
body { padding: 0!important; background: none!important; }
#iframe-container { overflow: hidden; background: none!important; }
#frame { border: 0; }
</style>
<iframe frameborder="0" id="frame" src="" width="100%"> </iframe>
</div>
<script>
document.documentElement.style.overflow = 'hidden';  // firefox, chrome
document.body.scroll = "no"; // ie only
var query = window.location.search.substring(1);
query = query.replace("url=", "");
$('#frame').attr('src', query);
var str = $('#iframe-container').html();
$('#MBT-REDIRECTION').html(str);
$('iframe').height($(window).height());
</script>

4. sekarang di settingan post silahkan rubah sesuai dengan gambar di bawah ini
URL Redirection Demo Baru Di Blogger

Belum selesai sampai disitu, sekarang kita edit tamplate kita.
1. Pergi ke blogger > tamplate
2. Silahkan di backup dulu tamplatenya.
3. Klik edit html
4. Cari kode html <body>
5. Pastekan kode dibawah ini diatas kode tadi

<div id='MBT-REDIRECTION'>

6. Lalu berikutnya cari kode </body>
7. Paste kode ini diatasnya

</div><!--MBT-REDIRECTION ENDS-->

8. Yang terakhir cari kode ]]></b:skin>
9. Pastken kode ini dibawahnya

<script>
$(document).ready(function() {
$(&#39;[data-MBTdemo]&#39;).click(function(e) {
e.preventDefault();
if($(e.srcElement).attr(&#39;target&#39;) == &quot;_blank&quot;) {
window.open(&quot;http://www.tugaselesai.com/p/demo.html?url=&quot; + $(e.srcElement).attr(&#39;href&#39;), &#39;_blank&#39;);
} else {
window.location = &quot;http://www.tugaselesai.com/p/demo.html?url=&quot; + $(e.srcElement).attr(&#39;href&#39;);
}
});
</script>


Silahkan rubah alamat website tugaselesai.com diatas dengan alamat website sahabat.

Semoga artikel URL Redirection Demo Baru Di Blogger ini berguna untuk sahabat tugaselesai, dan bisa terus berkreasi dengan blogger dan terus member informasi yang menarik kepada dunia. Wasalam.

URL Redirection Demo Baru Di Blogger

2 comments:

fauzi said...

terima kasih om udah mau share...
beginilah indahnya berbagi :)

Richard said...

Kliatannya, cara ini gak bisa untuk url bitly ya gan?

Post a Comment

Jika anda masi belum mengerti tentang artikel di atas silahkan bertanya melalui komentar ini.
Salam Sopan.