Software Untuk Membuat Game

Software Untuk Membuat Game

Bismillahirohmanirrohim, Selamat pagi sahabat tugaselesai. Tentunya kita pernah bermain game bukan di komputer ataupun di laptop Kita, misalnya saja call of duty ataupun need for speed, dan banyak lagi. Nah disini admin akan menulis tentang Software Untuk Membuat Game. Yang dimana sahabat juga bisa menjadikan ini sebuah referensi untuk sahabat membuat game sendiri.

Software Untuk Membuat Game

Yang pertama kita mulai dengan
1. Cry Engine
Cry engines adalah sebuah software yang dikeluarkan oleh Jerman, Crytek. Dikeluarkannya pada tahun 2004 dan sangat menghebohkan dunia karena telah mengeluarkan beberapa game diantaranya : Crysis, Crysis War Head, Crysis 2, FarCry, Alion : Tower of Eternit dan masih banyak lagi tentunya. Keunggulan software ini sendiri tidak perlu kita harus memiliki spesifikasi komputer yang tinggi untuk memainkan game yang di hasilkan nya disamping itu pencahayaannya juga bagus.
Jika sahabat ingin menjajah software ini silahkan sahabat Unduh di alamat
http://www.crydev.net/dm_eds/download_detail.php?id=4
2. Evil Engine
Assassin's creed adalah game yang berhasil dibuat dengan menggunakan game engine oleh pihak ubisoft.
3. Unreal Engine
Dikeluarkan sejak tahun 1998 keluaran Epic Games ini digunakan pertama x untuk game Unreal. Di unreal engine 3 frame rate yang dihasilkan stabil, kualitas grafis bagus, dynamic shadow, Depth of Field, HDDR (High Dynamic Range Rendering), dan penggunaan DX 11 yang maksimal.
Beberapa game yang telah di buat dianyaranya: Homefront, GRAW, Batman Arkham City dan banyak lagi.
4. IW Engine
IW Engine atau Infinity Wizard Engine adalah game emulator yang membuat game Call of Duty. Kelebihan game emulator ini adalah animasi dan pencahayaannya yang sangat bagus, dynamic bullet penetration dan Depth of Field.
5. Frosbite Engine
Game emulator ini adalah saingan dari IW Engine karena grafik yang ditampilkan sama-sama bagus. Kita lihat saja beberapa game yang telah di buat seperti Battlefield 3, Need For Speed The Run. Kekurangannya game ini tidak mendung Diretx ataupun DX 9, serta Windows xp. Dapat dimaklumi memang Karena dengan menggunakan DX 11 secara maksimal tampilan grafis nya akan sangat bagus.

Itulah beberapa Software Pembuat Game, ya banyak lagi memang tapi admin cukupkanlah cukup sampai 5 itu aja. Semoga artikel ini berguna untuk sahabat tugaselesai. Wasalam.

Software Pembuat Game

1 comment:

Annur Diana said...

BAgus nih mas softwarnya, thank

Post a Comment

Jika anda masi belum mengerti tentang artikel di atas silahkan bertanya melalui komentar ini.
Salam Sopan.