DirectX 10 Windows XP

DirectX 10 Windows XP
Bismillahirohmanirrohim, selamat malam sahabat tugaselesai. Bagi anda seorang gamer tentunya pasti udah akrab atau setidaknya mengenal apa itu directx. Bagi sahabat tugaselesai yang belum tahu apa itu directx, tenang admin akan beritahu sedikit untuk sahabat tugaselesai. Directx adalah sebuah program untuk menunjang grafis yang dihasilkan untuk permainan game terutama. Semakin tinggi directx yang di pakai maka akan semakin bagus kualitas grafis dan gambar yang akan tampil di layar monitor kita saat memainkan sebuah permainan. Secara resmi Microsoft mengeluarkan directx  di beberapa versi windowsnya yaitu :

  • Windows XP directX versi 9
  • Windows Vista directX versi 10
  • Windows 7 & windows 8 directX versi 11 or higher (lebih tinggi lagi)

Nah artikel kita malam ini akan membahas untuk mengupdate directX 10 windows xp, admin yakin diantara kita pasti masi banyak yang menggunakan windows xp dan masi setia menggunakannya untuk bermain game sekalipun.

Bagaimana cara mengetahui versi direct yang kita pakai?

ada 2 cara yang memang sebenarnya cara ini sama, cuman admin membedakannya dengan cara cepat dan cara biasa. untuk cara cepatnya kita bisa menggunakan keyboard kita, dengan menekan tombol win + r, maka secara otomatis akan terlihat perintah run. Lalu ketikkan dxdiag dan klik open atau bisa menggunakan perintah enter keyboard.
untuk cara biasanya kita hanya tinggal masuk ke start – run dan masukkan perintah seperti di atas.
cara ini selain bisa melihat versi directx yang kita pakai, cara ini juga bisa kita gunakan melihat berapa ram, processor, bios, dan operating system yang kita gunakan. Lihat versi directx yang anda gunakan jika direct 10 windows xp anda tidak perlu lagi mengupgradenya, tetapi bagi anda yang belum ngotak-ngatik system drectxnya secara default windows xp pasti versi 9 atau kebawahnya.

DirectX 10 Windows XP

Berikut cara upgrade directx menjadi versi 10 di windows xp.

DirectX 10 Windows XP

  1. Pastikan anda terhubung ke internet.
  2. Masuk ke halaman download directx 10 windows xp melalui link
    mediafire : Download Disini
    ukuran file : 4.57 mb
    password : www.tugaselesai.com
  3. Setelah selesai, sahabat tugaselesai jalankan seperti biasa menginstall sebuah software, tinggal next dan next.
  4. Setelah sukses, sekrang kita masuk lagi ke perintah dxdiag melalui run dan lihat sekarang anda memiliki versi directx 10 windows xp anda.


Cobalah test dengan memainkan game-game kesayangan sobat, misalnya saja gta yang memang membutuhkan directx versi 9 bahkan 10 keatas untuk menampilkan grafis yang bagus. Admin sendiri sebenarnya setelah mengupgrade directx 10 windows xp belum pernah mencobanya secara langsung dengan memainkan game jadi belum tahu perbedaannya dan dampak yang ditimbulkan apakah cocok untuk windows xp ataukah tidak. Tapi pastinya akan lebih bagus lagi ya sahabat tugaselesai. Nah semoga artikel admin ini berguna untuk sahabat tugaselesai, nantikan update terbaru di tugaselesai ya sahabat. Kalau sahabat ingin directx versi 11, sebaiknya langsung install saja windows 7 atau windows 8 ya, karena directx 11 tidak akam bekerja di windows xp. dengan spesifikasi minimum,

  • Processor Intel 1 GHz (32 bit atau 64 bit).
  • RAM minimun 1 Gb (32 bit) & 2 GB (64 bit)
  • Space hard disk yang masih tersisa minimal 16 GB untuk 32 bit dan 20 GB untuk 64 bit.
  • Direct X 9 graphic card.

By the way udah pernah main game perjuangan semut belum di facebook. Coba mainkan ya, bagi yang belum mencoba, asik juga permainannya teman dan lawan kita itu juga ternyata online bukan komputer. Silahkan dicoba melalui link ini : https://apps.facebook.com/idant_wars/?fb_source=bookmark_apps&ref=bookmarks&count=0&fb_bmpos=2_0 semoga bermamfaat. Wasalamualaikum wr wb.

DirectX 10 Windows XP

1 comment:

Anonymous said...

Thank's Broo...
Mantapp....
Smoga Maju Blog'a :))

Post a Comment

Jika anda masi belum mengerti tentang artikel di atas silahkan bertanya melalui komentar ini.
Salam Sopan.